Senin, 21 Oktober 2013

Makanan Khas Daerah


Makanan Khas Daerah


1. Sate Padang - Sumatra Barat
Sate Padang adalah makanan khas Sumatera Barat yang dibagi menjadi Sate Padang Panjang dan Sate Pariaman. Sate Padang memakai bahan daging sapi, lidah, atau jerohan dengan bumbu kuah kacang kental ditambah cabai yang banyak sehingga rasanya pedas. Kalau Sate Padang Panjang yang membedakan kuah sate nya yang berwarna kuning sedangkan Sate Pariaman kuahnya berwarna merah dan rasa kedua jenis sate ini juga berbeda. 

2. Gudeg - Jogja
Gudeg menjadi makanan wajib bagi siapa saja yang sedang berkunjung ke Jogja. Gudeg biasanya disajikan bersama sambal goreng krecek (kulit sapi) pedas, telur pindang, tahu dan tempe bacem, serta ayam opor atau ayam bacem kemudian gudeg disiram areh gurih yang memberikan cita rasa khas yang tidak ada duanya.

3. Pempek - Palembang

Sejarah Berdirinya Provinsi Nusa Tenggara Timur

Provinsi Nusa Tenggara Timur

Ibu Kota            :    Kupang

Batas Wilayah : -Sebelah Utara : Laut Flores
                             -Sebelah Timur : Negara Timor Leste
                             -Sebelah Selatan : Samudra Hindia
                             -Sebelah Barat     : Provinsi NTB

Sumber Daya Alam

Parawisata di Jawa Barat

Parawisata di Jawa Barat

1. Puncak

Puncak memiliki keindahan panorama alam yang sangat indah sekali. Puncak banyak dikunjungi oleh kebanyakan warga DKI Jakarta dan turis asing karena di puncak terdapat tempat rekreasi dan agrowisata yang indah, seperti Perkebunan Teh Gunung Mas dan Gantole atau Paralayang. Pokoknya kalau ada libur panjang kawasan puncak ini penuh sekali karna masyarakat yang berada di DKI Jakarta menghabiskan liburan di kawasan puncak.

2. Kawah Putih

34 PROVINSI YANG ADA DI INDONESIA


NAMA-NAMA PROVINSI DAN IBUKOTA DI INDONESIA

PULAU SUMATERA
1     Provinsi Nanggro Aceh Darussalam Ibukota nya adalah Banda Aceh
2     Provinsi Sumatera Utara Ibukota nya adalah Medan
3     Provinsi Sumatera Barat Ibukota nya adalah Padang
4     Provinsi Riau Ibukota nya adalah Pekan Baru
5     Provinsi Kepulauan Riau Ibukota nya adalah Tanjung Pinang
6     Provinsi Jambi Ibukota nya adalah Jambi
7     Provinsi Sumatera Selatan Ibukota nya adalah Palembang
8     Provinsi Bangka Belitung Ibukota nya adalah Pangkal Pinang
9     Provinsi Bengkulu Ibukota nya adalah Bengkulu
10   Provinsi Lampung Ibukota nya adalah Bandar Lampung

PULAU JAWA

Pariwisata Di Provinsi Sumatra

1. Jam Gadang dan Benteng Fort de Kock - Sumatra Barat

Jam Gadang adalh icon Provinsi Sumatra Barat maka dari itu kurang lengkap kalau datang ke Sumatra Barat tidak berkunjung ke jam gadang ini perjalanan menuju Provinsi Sumatera Barat yang berada kota Bukittinggi jarak tempuh biasanya memakan waktu sekitar 2 jam dari Kota Padang. Jam Gadang dan juga Benteng Fort de Kock yang sekarang ini beralih fungsi menjadi Kebun Binatang Benteng Fort de Kock.  

2. Danau Maninjau - Sumatra Barat


Pulai di Kepulauan Seribu

1. Pulau Pari 

Pulau Pari merupakan salah satu Pulau yang memiliki Daya tarik luar biasa karena keindahan Pantainya. Kebanyakan para pengunjung kagum akan panorama alam dan ke-eksotisan suasana pantainya. Pulau Pari juga mempunya Pantai Perawan yang menjadi objek wisata favorite di pulau seribu. Pulau Pari juga mudah dijangkau dari pelabuhan-pelabuhan di jakarta.

2. Pulau Tidung

Timnas INDONESIA U19

Baru-baru ini kita disuguhkan tontonan yang sangat menarik oleh timnas U19 kita ini. Saat ini tidak ada orang yang tidak mengenal mereka, karena mereka menjadi juara AFF 2013 yang diselenggarakan di indonesia khususnya distadion Glora Sidoarjo. Kebanyakan dari mereka hidup di keluarga yang sederhana tapi mereka mempunyai tekat yang tinggi untuk mengharumkan nama bangsa Indonesia. Garuda Muda kita saat ini meraih juara group dilaga piala AFC yang nantinya akan mengikuti pertandingan selanjutnya di Myanmar. Sebagai rakyat indonesia sebangsa dan setanah air mari kita doakan mereka agar tetap menjadi juara dan dapat meraih piala AFC, Amin o:)